Wednesday, April 9, 2014

Pelampung kapsul plastik untuk jaring alat perikanan dan kelautan

Pelampung lonjong  (Conn-OV)

Pelampung kami didesain dengan bahan dari Plastik HDPE berkualitas yang juga tahan terhadap sinar uv/matahari dikarenakan bahan HDPE mengandung UV resistance.
Desain dan bahan pelampung ditujukan agar kuat terhadap benturan dan tahan lama , ketebalan disesuaikan untuk setiap type. Bagian dalam pelampung terisi oleh foam yang menghambat masuk dan keluarnya udara, sehingga tingkat kebocoran sangat kecil sekali kemungkinannya , daya apung dari pelampung ini sangat tinggi.
Pelampung Ini dimanfaatkan dalam berbagai fungsi dan manfaat . pada perikanan dapat digunakan sebagai media support alat – alat  tangkap dan budidaya seperti ; jaring , bubu ataupun kerambah  
Penggunaan lain pada perikanan juga dapat digunakan sebagai sebagai alat penanda di perairan
Tersedia dalam beberapa ukuran  dibawah ini



0 comments:

Post a Comment